Risiko yang Dihadapi akibat Merebut Freeport

JOGJAKARTA - Guru Besar Fakultas Ekonomi Bisnis Universitas Indonesia Rhenald Kasali mengatakan, bahwa pihak yang berada di luar lingkaran pengambil kebijakan selama ini menilai merebut Freeport merupakan hal mudah. Namun, sebenarnya risiko yang diterima tak hanya tekanan di dalam, tapi juga tekanan dari luar. Nyatanya, kata Rhenald, begitu Jokowi mulai mengeksekusi rencana mengambil sebagian besar saham PTFI, pusat pemerintahan terus digoyang.
"Amerika marah besar bahkan sempat kirim pasukan yang merapat di Australia. Namanya juga negara adikuasa. Pakai psy war adalah hal biasa dalam mengawal kepentingannya," kata Rhenald seperti dilaporkan oleh Tribunnews.com.

Belum lagi gejolak di Papua di mana kelompok bersenjata menembaki warga sipil di sekitar area tambang Freeport.

Selengkapnya di bawah ini.

http://jogja.tribunnews.com/amp/2018/12/24/amerika-marah-besar-saat-freeport-dikuasai-indonesia-sempat-psy-war-kirim-pasukan
Lebih baru Lebih lama