Magelang

TNI- POLRI LAKUKAN PENYEMPROTAN
DISINFEKTAN SERENTAK DI WILAYAH KABUPATEN - KOTA

MAGELANG - Pemerintah Kabupaten dan Kota Magelang  bersama unsur  TNI - Polri dan Forkompinda secara serentak melakukan penyemprotan  disinfektan di desa Krincing, Kecamatan Secang, Kabupaten Magelang Jawa Tengah Rabu (27/5).

"Hadir dalam kegiatan tersebut ,Kabag op Polres Magelang, Dalmas ,Kodim 0705-Kasdim, Kapolsek Secang, Kasihimmas, Kanit Sabara , Kanit Reskrim, Kanit Babhin Kamtibmas, Camat Secang Danramil Damkar , Dinkes.

"Adapun sasaran utama  penyemprotan disinfiktan antara lain jalan raya secang temanggung, depan pasar, pondok krincing serta di lingkungan yang terdampak Covid pondok wilayah secang.

"Kapolsek secang AKP Purwanto S.H.M.H menyampaikan,ini merupakan bentuk pengabdiannya kepada masyarakat sebagai upaya pencegahan penyebaran virus Corona ( covid-19)


"Meski demikian usaha  tersebut butuh partisipasi dari masyarakat, apa yang dilakukan pemerintah tidak akan sukses jika masyarakat tidak  mendukungnya.
imbuhnya

"Di tempat yang sama Dandim 0705 Magelang yang di wakili oleh Kasdim  menghimbau kepada masyarakat tetap tenang dan tidak panik , ikuti aturan pemerintah untuk tidak keluar rumah, dan bergerombol di tempat keramaian

Sementara Danramil 13 Secang Kodim 0705 Kapten armed Suryo Wibowo, hampir setiap hari melakukan patroli bersama muspika secang untuk memantau situasi yang berkembang di masyarakat, kepada masyarakat tetap berharap  harus mematuhi aturan pemerintah, menjaga kesehatan, mencuci tangan, dan tetap mengisolasi diri hingga situasi benar- benar membaik, semoga covid -19 segera berakhir.

Selain itu Suryo Wibowo menegaskan bahwa yang terpenting dalam pencegahan Covid -19 tetap menjaga jarak satu sama yang lain, jangan sampai masyarakat ketakutan dan kekhawatiran berlebihan. Tegas Suryo ( Tim)









PENYEMPROTAN DISINFEKTAN OLEH POLRI, TNI, DAMKAR, BPBD, PMI, DAN DISHUB DI PURWOKERTO KABUPATEN BANYUMAS

PURWOKERTO
Gerakan Serentak Penyemprotan disinfektan dalam rangka penanganan Covid19 di Kabupaten Banyumas juga pernah digelar di Purwokerto pada 31 Maret 2020 yang lalu.

Klik gambar di atas untuk melihat videonya

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Pemerintah Kabupaten Banyumas bekerjasama secara terpadu melibatkan aparat Polri, TNI, dan juga diantaranya adalah Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Banyumas, Palang Merah Indonesia (PMI), Dinas Perhubungan (Dishub), dan juga Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar).

Video di atas memperlihatkan suasana persiapan, apel pemberangkatan team pelaksanaan tugas penyemprotan, pelaksanaan penyemprotan oleh petugas di sekitar Tugu Pancasila, Simpang Kebondalem, Simpang Hotel Aston Purwokerto, dan Simpang Palma Purwokerto. Selamat menyaksikan.


Lebih baru Lebih lama